QRIS Tap Sudah Hadir, Kenapa Pengguna iPhone Belum Bisa Menikmati?

Awas Modus Penipuan QRIS Palsu, Bank Indonesia Beri Peringatan/(ig)

JAKARTA, FAKTANASIONAL.NET – Bank Indonesia (BI) telah meluncurkan inovasi pembayaran digital baru, QRIS Tap. Layanan ini memungkinkan transaksi lebih cepat hanya dengan mendekatkan ponsel. Namun, hingga saat ini, layanan tersebut baru bisa dinikmati oleh pengguna ponsel Android. Pengguna iPhone terpaksa harus bersabar lebih lama.

Hal ini menimbulkan pertanyaan, mengapa perangkat Apple belum bisa menggunakan fitur praktis ini padahal sudah dilengkapi teknologi yang diperlukan?

Akses NFC Apple Masih Terkunci

Exit mobile version